topmetro.news – Fakta terbilang mencengangkan terungkap dalam sidang lanjutan 3 terdakwa perkara korupsi beraroma kredit macet senilai Rp1,4 miliar di Bank Sumut Cabang Stabat, Senin (15/5/2023), di Cakra 9 Pengadilan Tipikor Medan. Yakni atas nama H Suherdi selaku Direktur PT Pollung Karya Abadi (PKA), mantan Pimpinan Cabang (Pinca) PT Bank Sumut Stabat tahun 2016 Isben Hutajulu, serta stafnya Fakhrizal SE…
Read MoreTag: kredit bermasalah
Perkara Korupsi Rp1,4 M di Bank Sumut Cabang Stabat, Rekanan dan Mantan Pimpinan Seksi Pemasaran Diadili
topmetro.news – Direktur PT Pollung Karya Abadi (PKA) H Suherdi dan mantan Pimpinan Seksi Pemasaran Fakhrizal (berkas penuntutan terpisah), Kamis petang (16/3/2/23), menjalani sidang perdana secara video teleconference (vicon) di Cakra 8 Pengadilan Tipikor Medan. Keduanya didakwa melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama terkait pelelangan umum pengadaan Paket Pekerjaan Belanja Modal Pengadaan Konstruksi Gedung Gudang Lumbung Pangan dan Konstruksi Lantai…
Read MoreCederai Rasa Keadilan, PT Medan Vonis Elviera 2 Tahun Namun tak Ditahan
topmetro.news – Praktisi hukum Kota Medan Paul JJ Tambunan menilai vonis 2 tahun penjara oleh Pengadilan Tinggi (PT) Medan terhadap notaris berwajah jelita Elviera, namun tidak ada perintah penahanan, telah mencederai rasa keadilan masyarakat. Sebagai informasi, Hakim PT Medan John Pantas menjatuhkan hukuman dua tahun penjara dan denda Rp100 juta dengan subsidair satu bulan kurungan. Namun, dalam isi putusan terdakwa…
Read MoreKorupsi Pinjaman KUR Rp622,5 J, Mantan Mantri BRI Perdagangan Simalungun Diganjar 5 Tahun
topmetro.news – Arry Wibowo selaku mantan Mantri Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Rakyat Indonesia (BRI Persero) Tbk Unit Perdagangan Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun lewat persidangan video teleconference (vicon), Senin (27/2/2023), di Cakra 8 Pengadilan Tipikor Medan akhirnya diganjar 5 tahun penjara. Majelis hakim diketuai Lucas Sahabat Duha didampingi Oloan Panjaitan dan Husni Tamrin, dalam amar putusannya menyatakan sependapat dengan JPU…
Read MoreTerbitkan Dokumen tak Sesuai Fakta Berujung Kredit Macet, Ahli: Banyak Kasus Notaris Diadili
topmetro.news – Giliran Ikhsan Lubis, ahli kenotariatan dihadirkan tim penasihat hukum (PH) terdakwa dalam sidang lanjutan perkara kredit macet mencapai Rp39,5 miliar di salah satu bank plat merah di Medan, Senin (24/10/2022). Perkara ini turut serta menjerat notaris berparas cantik, Elviera (52). Ahli yang dihadirkan tim PH terdakwa dimotori Tommy Sinulingga di Cakra 8 Pengadilan Tipikor Medan langsung dicecar tim…
Read MoreMain HP di Persidangan, Hakim Tipikor Medan Tegur Terdakwa Oknum Notaris
topmetro.news – Suasana sidang lanjutan perkara dugaan korupsi berbau kredit macet Rp39,5 miliar dengan terdakwa oknum notaris Elviera, Rabu petang (21/9/2022), di Cakra 8 Pengadilan Tipikor Medan tiba-tiba berjalan tidak biasa. Majelis hakim dengan ketua Immanuel Tarigan, tiba-tiba dengan nada tinggi menegur terdakwa yang duduk di sisi kanan tim penasihat hukumnya (PH). Pasalnya terdakwa kedapatan asik bermain handphone (HP) saat…
Read MoreBank Sumut Serahkan SKK ke Kejari Medan, Tindaklanjut Penyelesaian Kredit Bermasalah
topmetro.news – PT Bank Sumut menyerahkan Surat Kuasa Khusus (SKK) kepada Kejaksaan Negeri Medan. Hal itu sebagai tindaklanjut Pelaksanaan Rakor Lintas Instansi bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Penyerahan SKK tersebut dalam kunjungan silaturahmi Kepala Kejaksaan Negeri Medan Teuku Rahmatsyah SH MH, bersama staf jajarannya. Bertempat di Kantor Bank Sumut Imam Bonjol Medan Rabu (27/7/2022). Hadir pada silaturahmi dan penyerahan SKK…
Read MoreTerpapar Covid-19, Sidang Korupsi Fasilitas Kredit Fiktif Mantan Supervisor BRI KCP Kabanjahe Diundur
topmetro.news – Majelis hakim dengan ketua Sulhanuddin, Senin (4/10/2021), di Cakra 4 Pengadilan Tipikor Medan, mengundurkan sidang lanjutan perkara korupsi James Tarigan (52), selaku mantan Supervisor Penunjang Bisnis (SPB) pada PT Bank BRI (Persero) Tbk Kantor Cabang Pembantu (KCP) Kabanjahe. “Kemarin kita sudah membantar status penahanan terdakwa. Jadi masih sakit dia? Di rumah sakit mana? O, kalau gitu kapan dia…
Read MoreKorupsi Fasilitas Kredit Fiktif, Mantan Supervisor BRI KCP Kabanjahe Diadili
topmetro.news – Mantan Supervisor Penunjang Bisnis (SPB) pada PT Bank BRI (Persero) Tbk Kantor Cabang Pembantu (KCP) Kabanjahe James Tarigan (52), Senin (20/9/2021), menjalani sidang perdana di Cakra 4 Pengadilan Tipikor Medan. James diadili dalam perkara korupsi senilai Rp8,1 miliar terkait pemberian fasilitas Kredit Modal Kerja (KMK) kepada para debitur/nasabah disinyalir fiktif. Tim JPU dari Kejati Sumut Bambang Winanto dan…
Read MoreBuron Sejak 2015, Terpidana 6 Tahun Korupsi BNI Cabang Pemuda Medan Diringkus di Bekasi
topmetro.news – Tim Gabungan Bidang Intelijen Kejati Sumut bersama Pidsus Kejari Medan dan Kejari Bekasi, Jumat (6/9/1019), berhasil meringkus Mochamad Samsul Hadi, terpidana enam tahun penjara terkait kasus kredit bermasalah Rp117,5 miliar di Bank BNI 46 Cabang Pemuda Medan. Terpidana diringkus dari kediamannya sekira pukul 10.00 WIB di Perumahan Pejuang Jaya Blok G Kota Bekasi, Jawa Barat. Terpidana ini sudah…
Read More