Pemilu di Sumut Kondusif tanpa Kendala

Usai meninjau pelaksanaan Pemilu 2024 bersama Forkopimda di TPS pada sejumlah wilayah di Sumatera Utara, Pj Gubernur Sumut Hassanudin memastian, kondisi Sumut kondusif tanpa kendala.

topmetro.news – Usai meninjau pelaksanaan Pemilu 2024 bersama Forkopimda di TPS pada sejumlah wilayah di Sumatera Utara, Pj Gubernur Sumut Hassanudin memastian, kondisi Sumut kondusif tanpa kendala. “Saya bersama Forkopimda Sumut telah memonitor pelaksanaan Pemilu di sejumlah tempat mulai dari Medan, kemudian lanjut ke Simalungun hingga Batubara. Pantauan kami berlangsung bagus, lancar dan aman,” kata Hassanudin, usai memberikan hak suaranya…

Read More

Tinjau TPS Kabupaten dan Kota, Pj Gubernur Sumut Ajak Masyarakat Kawal Pemilu 2024

Pj Gubernur Sumut Hassanudin bersama Forkopimda meninjau langsung proses pemungutan suara Pemilu 2024 pada beberapa TPS di kabupaten/kota.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin bersama Forkopimda meninjau langsung proses pemungutan suara Pemilu 2024 pada beberapa TPS di kabupaten/kota. Hassanudin memastikan proses pemungutan suara berjalan lancar dan mengajak masyarakat untuk bersama-sama mengawal Pemilu. Ada empat kabupaten/kota yang dikunjungin Hassanudin bersama Forkopimda. Yakni, Kota Medan, Kota Pematangsiantar, Kabupaten Simalungun, dan Kabupaten Batubara. Hassanudin beserta rombongan meninjau dua TPS di masing-masing…

Read More

Sukseskan Pemilu 2024, Pj Gubernur Sumut Titip Pesan Penting Ini Pada Media dan Influencer

Kesuksesan Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 butuh peran berbagai pihak, termasuk media dan penggiat media sosial. Untuk itu, Pj Gubernur Sumut Hassanudin menitipkan beberapa pesan penting pada media dan penggiat sosial.

topmetro.news – Kesuksesan Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 butuh peran berbagai pihak, termasuk media dan penggiat media sosial. Untuk itu, Pj Gubernur Sumut Hassanudin menitipkan beberapa pesan penting pada media dan penggiat sosial. Pertama, media mesti mengedepankan liputan yang berimbang dan objektif. Kedua, media mesti mengedepankan integritas dan profesionalisme. “Serta jadilah agen perubahan dalam mendukung proses demokrasi dan hindari sensasionalisme…

Read More

Wujudkan Pemilu Damai di Sumut, Kapolda Beri Jaminan Keamanan

Kapolda Sumut Irjen Agung Setya Imam Effendi memberikan jaminan keamanan dalam penyelenggaraan Pemilu 2024. Agung menilai dalam mewujudkan Pemilu damai, butuh kecerdasan semua pihak, tidak mudah dan tidak juga sulit.

topmetro.news – Kapolda Sumut Irjen Agung Setya Imam Effendi memberikan jaminan keamanan dalam penyelenggaraan Pemilu 2024. Agung menilai dalam mewujudkan Pemilu damai, butuh kecerdasan semua pihak, tidak mudah dan tidak juga sulit. Agung pun mengungkap kunci menciptakan Pemilu Damai 2024. Ia mengatakan, kunci mewujudkan Pemilu damai itu ada pada penyelenggara, peserta pemilu dan pemilih. Menurutnya, jika ketiga pihak tersebut memiliki…

Read More

Apel Siaga Pengawasan Tahapan Kampanye, Pj Gubernur Sumut Bersama Ketua Bawaslu Teken Kesepakatan Pemilu Damai 2024

Pj Gubernur Sumut Hassanudin bersama Ketua Bawaslu Sumut M Aswin D Lubis menandatangani kesepakatan menjalankan Pemilu Damai 2024. Berlangsung saat Apel Siaga Pengawasan Tahapan Kampanye Pemilu 2024, di Lapangan Istana Maimun, Jalan Brigjend Katamso Medan, Rabu (29/11/2023).

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin bersama Ketua Bawaslu Sumut M Aswin D Lubis menandatangani kesepakatan menjalankan Pemilu Damai 2024. Berlangsung saat Apel Siaga Pengawasan Tahapan Kampanye Pemilu 2024, di Lapangan Istana Maimun, Jalan Brigjend Katamso Medan, Rabu (29/11/2023). “Tentunya ini merupakan upaya-upaya kita dalam melaksanakan pencegahan. Mengajak masyarakat untuk menyukseskan rangkaian Pesta Demokrasi dengan damai, yang merupakan kebahagiaan kita…

Read More

Sultan Deli XIV Dukung TNI Polri Ciptakan Pemilu Damai

Sultan Deli XIV Mahmud Lamantjiji Perkasa Alam, mendukung TNI Polri dalam menciptakan Pemilu Damai di Provinsi Sumatera Utara.

topmetro.news – Sultan Deli XIV Mahmud Lamantjiji Perkasa Alam, mendukung TNI Polri dalam menciptakan Pemilu Damai di Provinsi Sumatera Utara. “Kesultanan Deli mendukung penuh Pemerintah Sumatera Utara beserta jajaran Kodam I Bukit Barisan dan Polda Sumut dalam mewujudkan Pemilu Damai,” katanya, Selasa (28/11/2023). Mahmud mengungkapkan, siapa pun pemimpin yang terpilih pada Pemilu 2024 itu merupakan pilihan terbaik rakyat. Harus didukung…

Read More

HIPAMAHKOTA Gelar Deklarasi Pemilu Damai 2024

topmetro.news – Himpunan pelajar Mahasiswa Kota Rambutan (HIPAMAHKOTA) menggelar deklarasi pemilu damai 2024. Bertempat di Seketariat PB Hipamahkota Jalan Tengku Amir Hamzah, Gg. Rahayu Kel. Jati makmur Kec. Binjai Utara. Turut hadir Ketua, Pengurus dan juga anggota Hipamahkota, Minggu (22/10/2023) kemarin. “Pemilu damai ini menjadi penting. Apalagi, 2024 ini konteks pemilih pemula ini ada 60 persen. Selaku generasi Milenial menjadi…

Read More