topmetro.news – Plt Direktur Koordinasi dan Supervisi Wilayah I KPK Edi Suryanto menegaskan, ada beberapa persoalan yang sangat krusial terkait penertiban aset di Sumatera Utara (Sumut). Di antaranya serah terima fisik aset pemekaran belum terlaksana setelah persetujuan atau penandatanganan Berita Acara Serah Terima (BAST). “Kemudian pencatatan aset tetap berupa jalan, tanah bawah jalan, dan jembatan belum memadai. Aset-aset yang bersertifikat…
Read MoreTag: Pemprov Sumut
Ini Daftar Peserta Lulus Seleksi Administrasi Jabatan di Tiga OPD Pemprov Sumut
topmetro.news – Panitia seleksi (pansel) mengumumkan hasil seleksi administrasi Jabatan Tinggi Pratama atau Eselon II. Yakni, untuk tiga Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemprov Sumut. Pengumuman tersebut tertuang dalam Surat Nomor: 008/SJDT/VI/2023 yang ditandatangani sekretaris pansel yang juga Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Pemprov Sumut Safruddin. Sebanyak 25 orang peserta lulus dalam seleksi ini. Pengumuman ini juga menyebutkan tentang…
Read MoreTinjau Poyek Pemprovsu di Tanah Karo Baskami Ginting Beri Sejumlah Catatan
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting meninjau sejumlah Proyek Pemprovsu Tahun Anggaran 2022 di Tanah Karo, Rabu (7/7/2023). Kepada wartawan, Baskami mengatakan kunjungan itu terkait realisasi pelaksanaan kegiatan pembangunan di Kabupaten Karo yang dananya bersumber dari APBD Provinsi Sumatera Utara Tahun 2022. “Kami menyambangi beberapa proyek di Tanah Karo yang mencakup beberapa SKPD bersama anggota DPRD Sumut Dapil 11,”…
Read MoreSatu Dekade Pelayanan Publik di Sumut, dari Zona Kuning ke Zona Hijau
topmetro.news – Kepala Ombudsman RI Mokhammad Najih mengakui peningkatan signifikan pelayanan publik di Sumatera Utara (Sumut). Ini terlihat dari penilaian tingkat kepatuhan pada Ombudsman yang di tahun 2021 masih Zona Kuning menjadi Zona Hijau pada tahun 2022. Menurut Kepala Ombudsman RI, salah satu faktor peningkatan pelayanan publik ini adalah dorongan dari Gubernur Sumut Edy Rahmayadi. Bukan hanya ke Pemprov Sumut,…
Read MoreKembali Dibuka, Seleksi Calon Kadis PUPR Sumut
topmetro.news – GubenurEdy Rahmayadi kembali membuka lowongan jabatan Kadis Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Sumatera Utara usai mencopot Bambang Pardede. Kini Gubernur Edy Rahmayadi melalui panitia seleksi (pansel) membuka seleksi untuk mengisi jabatan lowong Kadis PUPR Sumut tersebut. Dari pengumuman seleksi, Selasa (6/6/2023), ketua pansel yang juga Sekdaprov Sumut Arief S Trinugroho, menyebutkan pendaftaran berlangsung 5 hingga 19…
Read MoreFenomena El Nino, Ketua DPRD SU: Stok Pangan Harus Aman Agar tak Ada Lonjakan Inflasi
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting mengatakan, fenomena cuaca ekstrem seperti El Nino berupa kenaikan suhu permukaan air laut dan kekeringan dapat berdampak langsung kepada sektor pertanian. Oleh karenanya, lanjut Baskami, Pemprov Sumut harus menyediakan langkah antisipasi, untuk menjamin ketersediaan stok pangan agar tak terjadi inflasi. Hal tersebut, disampaikan Baskami menanggapi imbauan Deputi Gubernur BI Juda Agung terkait fenomena…
Read MoreDiam tak Berdaya Hadapi Proyek Rp2,7 Triliun Bermasalah, Jaksa dan KPK Diminta Periksa Anggota DPRDSU
topmetro.news – DPRD Sumut tak berdaya menghadapi proyek Rp2,7 triliun yang bermasalah. Hanya segelintir anggota dewan dari 100 orang yang berani angkat bicara. Padahal proyek tanpa payung hukum tersebut kini menjadi perhatian publik hingga meluas ke Jakarta. Ketua Umum Masyarakat Garuda Sumatera Utara (Margasu) Hasanul Arifin Rambe SPd SH mengatakan, proyek Rp2,7 triliun bermasalah. Sehingga harus diusut tuntas karena dugaan…
Read MoreEdy Rahmayadi Minta Kontraktor Rampungkan Pembangunan Masjid Agung 15 Agustus 2023
topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi yang juga Ketua Umum Panitia Pembangunan Masjid Agung Sumut, meminta kontraktor untuk merampungkan pembangunan Masjid Agung paling lambat 15 Agustus 2023. Sehingga dapat segera digunakan untuk menunaikan salat lima waktu. “Kemarin tertunda karena kekurangan dana, ini dapat kita maklumi. Namun saat ini saya minta ini diselesaikan dengan baik sampai tanggal 15 Agustus…
Read MoreJabatan Gubernur dan Delapan KDH Berakhir 2023, Edy Siap Usulkan Nama Calon Pejabat
topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi akan mengusulkan sejumlah nama calon pejabat (pj) calon kepala daerah yang masa tugasnya sudah berakhir tahun ini. Untuk mengisi kekosongan itu, Edy sudah persiapkan sejumlah nama pejabat eselon II yang akan diteruskan ke Menteri Dalam Negeri. Ada pun nama sembilan kepala daerah di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) akan habis masa jabatan di…
Read MoreBekali Peserta PKN Tingkat II Wawasan Kepemimpinan, BPSDM Sumut Visitasi Ke Kabupaten Magelang
topmetro.news – Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) membawa peserta Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Angkatan IX Tahun 2023 melakukan visitasi (kunjungan) ke Kabupaten Magelang. Hal ini untuk membekali para peserta yang merupakan pejabat eselon II di lingkup Pemprov Sumut dan beberapa kabupaten dan kota itu tentang kompetensi kepemimpinan. Rombongan diterima langsung Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang…
Read More