1 Unit Truk Angkut Keramik Terguling, Personil Sat Lantas Polres Binjai ‘Raib’

Sebuah truk roda 4 pengangkut material bangunan gypsum dan keramik BK 9962 CI terguling di Jalan Amir Hamzah Bupet Siang Malam Kota Binjai, Sabtu (15/6/2024), sekira pukul 16.00 WIB.

topmetro.news – Sebuah truk roda 4 pengangkut material bangunan gypsum dan keramik BK 9962 CI terguling di Jalan Amir Hamzah Bupet Siang Malam Kota Binjai, Sabtu (15/6/2024), sekira pukul 16.00 WIB. Truk naas yang dikendarai Lewi Andika Manurung dan kernet Binasat Manurung (31) warga Graha Martubung Medan Labuhan terguling karena mengalami pecah ban belakang sebelah kanan. “Tadi kami mau antar…

Read More

Judi Tembak Ikan-ikan Milik Akuang Bebas Beroperasi di Tandam Hilir

Judi tembak ikan-ikan yang berlokasi di Desa Tandam Hulu Wilayah Hukum Polres Binjai yang disebut-sebut milik seorang WNI Kerurunan Tionghoa bernama Akuang, sepertinya bebas beroperasi.

topmetro.news – Judi tembak ikan-ikan yang berlokasi di Desa Tandam Hulu Wilayah Hukum Polres Binjai yang disebut-sebut milik seorang WNI Kerurunan Tionghoa bernama Akuang, sepertinya bebas beroperasi. Bebasnya aktivitas operasional perjudian di lokasi tersebut juga diduga karena mendapat pengawasan dari oknum-oknum berseragam yang dipelihara Akuang. Informasi yang diterima topmetro.news dari warga di sekitar lokasi judi, Senin (27/5/224) menyebutkan, bahwa setiap…

Read More

Sawitnya Terus Dicuri dan Dirusak Maling, Polsek Selesai Digeruduk Emak-Emak

Merasa kesal dan bosan akibat aksi pencurian dan perusakan buah kelapa sawit di ladangnya, puluhanan warga Desa Selayang Lama Kecamatan Selesai Kabupaten Langkat, Sumut, Rabu (15/5/2024), mendatangi Mapolsek Selesai jajaran Polres Binjai.

topmetro.news – Merasa kesal dan bosan akibat aksi pencurian dan perusakan buah kelapa sawit di ladangnya, puluhan warga Desa Selayang Lama Kecamatan Selesai Kabupaten Langkat, Sumut, Rabu (15/5/2024), mendatangi Mapolsek Selesai jajaran Polres Binjai. Warga yang didominasi emak-emak langsung diterima Kapolsek Selesai Kompol Joko Lelono. Warga menyampaikan keluhan mereka akibat merajalelanya pencuri TBS dan pengrusakan buah sawit muda di ladang…

Read More

Dinilai Berhasil Berantas Narkoba, Polres Binjai Terima Penghargaan dari Komunitas DPC 234 SC dan RNR Kota Binjai

Polres Binjai mendapat penghargaan dari Komunitas DPC 234 SC Binjai dan RNR Kota Binjai.

topmetro.news – Polres Binjai mendapat penghargaan dari Komunitas DPC 234 SC Binjai dan RNR Kota Binjai. Penghargaan yang diberikan DPC 234 SC dan RNR ini saat melaksanakan aksi damai di depan Mako Polres Binjai Jalan Sultan Hasanudin Kelurahan Satria Kecamatan Binjai Kota, Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara, Kamis (2/5/2024), sekira pukul 16.00 WIB sore. Massa yang melaksanakan aksi damai terlebih…

Read More

Diskotik Samudra Selatan Digrebek Polres Binjai, 2 Pria dan Ratusan Pil Ekstasi Berhasil Diamankan

Sat Narkoba Polres Binjai berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika di Wilayah Hukum Polres Binjai saat penggerebekan tempat hiburan malam (THM) Diskotik Samudera Selatan Jalan Gunung Kawi Kelurahan Bhakti Karya Kecamatan Binjai Selatan Kota Binjai, Kamis (25/4/2024) malam.

topmetro.news – Sat Narkoba Polres Binjai berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika di Wilayah Hukum Polres Binjai saat penggerebekan tempat hiburan malam (THM) Diskotik Samudera Selatan Jalan Gunung Kawi Kelurahan Bhakti Karya Kecamatan Binjai Selatan Kota Binjai, Kamis (25/4/2024) malam. Dalam pengungkapan jaringan narkoba tersebut Satres Narkoba berhasil mengamankan dua orang pria yang diduga sebagai pengedar. Yakni RA (19) warga…

Read More

Terkait Kabid SD Tersangkut Razia di Diskotik, Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Akan Tindak Tegas ASN Indisipliner

Maraknya pemberitaan perihal Kabid SD Dinas Pendidikan Langkat berinisial MR yang terjaring razia oleh Polres Binjai pada Hari Selasa (2/4/2024), pukul 00:30 WIB dini hari, di Diskotek New Blue Star bertepatan di Bulan Ramadhan, dibenarkan Kadis Pendidikan Saiful Abdi.

topmetro.news – Maraknya pemberitaan perihal Kabid SD Dinas Pendidikan Langkat berinisial MR yang terjaring razia oleh Polres Binjai pada Hari Selasa (2/4/2024), pukul 00:30 WIB dini hari, di Diskotek New Blue Star bertepatan di Bulan Ramadhan, dibenarkan Kadis Pendidikan Saiful Abdi. “Berita yang beredar itu benar. Dia memang Kabid Pembinaan SD di dinas kita. Tetapi sampai sekarang kami belum menerima…

Read More

Kapolres Binjai Diminta Tangkap Sp Pemilik New Blue Star dan Barak Narkoba

Berbagai apresiasi dan dukungan dari para tokoh masyarakat dan tokoh agama serta organisasi masyarakat Kabupaten Langkat kepada Kapolres Binjai AKBP Rio Alexander atas razia Diskotik New Blue Star pada Hari Selasa (2/4/2024) dini hari kemarin.

topmetro.news – Berbagai apresiasi dan dukungan dari para tokoh masyarakat dan tokoh agama serta organisasi masyarakat Kabupaten Langkat kepada Kapolres Binjai AKBP Rio Alexander atas razia Diskotik New Blue Star pada Hari Selasa (2/4/2024) dini hari kemarin. Pasalnya, masyarakat sudah resah atas sikap pemilik diskotik tersebut seolah tidak menghargai Bulan Ramadhan dan menganggap remeh aparat penegak hukum (APH). Sehingga saat…

Read More

Razia Diskotik New Blue Star, Selain Senpi Rakitan Polres Binjai Amankan 74 Orang

Polres Binjai akhirnya 'turun gunung' melakukan merazia Diskotik New Blue Star di Pondok Kloneng Jalan Binjai Emplasmen Kwala Mencirim Kecamatan Sei Bingai Kabupaten Langkat perbatasan Kota Binjai Sumatera Utara, Selasa (2/4/2024) dinihari.

topmetro.news – Polres Binjai akhirnya ‘turun gunung’ merazia Diskotik New Blue Star di Pondok Kloneng Jalan Binjai Emplasmen Kwala Mencirim Kecamatan Sei Bingai Kabupaten Langkat perbatasan Kota Binjai Sumatera Utara, Selasa (2/4/2024) dinihari. Kedatangan puluhan personil Polres Binjai dan tim di Tempat Hiburan Malam (THM) tersebut sekaligus membuktikan dan membuka fakta jika Diskotik New Blue Star ternyata benar terus beroperasi…

Read More

Mantan Supir Angkot ini Kini Hidup Mewah Berkat Bisnis Diskotik tanpa Izin dan Barak Narkoba

Diskotik New Blue Star ini telah beroperasi bertahun-tahun tanpa membayar pajak. Bangunan diskotiknya pun berdiri megah kendati tanpa memiliki IMB (Izin Mendirikan Bangunan).

topmetro.news – Siapa yang tidak mengenal sosok pria berinisial Sp warga Kelurahan Tanah Seribu Kecamatan Binjai Selatan Kota Binjai ini? Ya, Sp merupakan pemilik tempat hiburan malam Diskotik New Blue Star yang beralamat di Pondok Kloneng Jalan Binjai Emplasmen Kwala Mencirim Kecamatan Sei Bingai Kabupaten Langkat, di perbatasan Kota Binjai Sumatera Utara masuk Wilayah Hukum Polres Binjai. Diskotik New Blue…

Read More

Pemilik Diskotik New Blue Star dan Barak Narkoba Kebal Hukum? Kapolres: Bawa Sini Faktanya

Bisnis usaha tempat hiburan malam (THM) seperti diskotik dan barak narkoba plus perjudian elektronik (mesin ikan dan jackpot) ternyata sangat menjanjikan.

topmetro.news – Bisnis usaha tempat hiburan malam (THM) seperti diskotik dan barak narkoba plus perjudian elektronik (mesin ikan dan jackpot) ternyata sangat menjanjikan. Buktinya, kehidupan Supris, mantan supir angkutan kota (angkot) jurusan Namu Ukur, Tanah Seribu dan Kota Binjai ini bisa meningkat. Ia berhasil membangun rumah bak istana serta garasi luasnya penuh dengan kendaraan roda 4 yang harganya cukup mahal.…

Read More