Kanwil Kemenkumham ‘Lockdown’ Lapas dan Rutan di Sumut

Kanwil Kemenkumham Sumut berlakukan lockdown

topmetro.news – Guna mengantisipasi penyebaran Covid-19 (Virus Corona), Kanwil Kemenkumham Sumut berlakukan ‘lockdown’ (penutupan akses masuk) bagi pengunjung warga binaan baik itu ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) dan Rumah Tahanan Negara (Rutan) se-Sumut. Kebijakan tersebut, menurut Humas Kanwil Kemenkumham Sumut Josua Ginting kepada wartawan, Senin (23/3/2020), menyikapi surat pemberitahuan dari Direktorat Pembinaan Masyarakat Kemenkumham. Tidak diizinkannya para keluarga maupun kerabat membesuk…

Read More

Bupati Karo Telecoference dengan Camat Antisipasi Virus Corona

perkembangan Virus Corona

topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH, Ketua DPRD Karo Iriani Br Tarigan, Ketua Moderamen GBKP Pdt Agustinus Purba, Kadis Kominfo Jonson Tarigan, Ketua Gugus Tugas Ir Martin Sitepu, Kadis Kesehatan drg Irna Safrina Meliala, Kakesbang Pol Linmas Tetap Ginting, mengadakan telecofenrence dengan para camat di Karo, guna memantau perkembangan antisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19), Senin (23/3/2020), dari Ruang…

Read More

Walikota Subulusalam, Tinjau Lokasi Tes Kesehatan di Perbatasan

pemeriksaan kesehatan di perbatasan

topmetro.news – Walikota Subulussalam Affan Alfian Bintang SE meninjau langsung tempat pemeriksaan kesehatan di perbatasan. Hal itu dilakukan guna mencegah penyebaran Covid-19 ayau Virus Corona menuju Kota Subulussalam. Peninjauan itu sendiri dilaksanakan, Senin (23/2020), dimana setiap warga yang hendak masuk ke wilayah Aceh itu wajib diperiksa. Pemeriksaan kesehatan di perbatasan itu dilakukan oleh personel gabungan BPBD Kota Subulussalam dengan menggunakan…

Read More

Bupati Karo Edukasi Warga Cuci Tangan dengan Sediakan Sabun Antisipasi Corona

Bupati Karo mengedukasi warga

topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH, didampingi Kasat Pol PP Hendrik Philemon Tarigan dan Kabag Umum Hotman Brahmana mengedukasi warga dengan menyediakan sabun untuk melakukan cuci tangan di depan pintu masuk Kantor Bupati Karo. Hal itu guna mengantisipasi penyebaran Virus Corona. Terkelin kepada wartawan, Senin (23/3/2020), sebelum masuk ke Kantor Bupati mengatakan, akan terlihat tulisan imbauan bagi setiap…

Read More

Kabar Kurang Baik dari Juventus, Paulo Dybala Positif Terjangkit Virus Corona

paulo dybala positif corona

topmetro.news – Kabar kurang baik datang dari Juventus. Klub Serie A itu mengonfirmasi bahwa penyerang mereka, Paulo Dybala positif mengidap virus corona. Seperti yang sudah diketahui, pandemi virus corona di Italia saat ini tengah menggila. Negeri Pizza itu mencatatkan angka kematian tertinggi akibat penularan virus corona tersebut. Virus yang mematikan itu juga sudah menjangkit sejumlah pesepakbola yang berkarir di Italia.…

Read More

KPU Samosir Tunda Tiga Tahapan Pilkada

tiga tahapan Pilkada

topmetro.news – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Samosir terpaksa menunda tiga tahapan Pilkada (Pemilihan Kepala Daerah). Hal itu dilakukan setelah mereka menerima Surat Edaran KPU RI. KPU Samosir mengeluarkan surat keputusan dengan No. 26/PP.04.2-Kpt/1217/KPU-kab/III/2020 tentang penundaan Tahapan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Samosir Tahun 2020 dalam upaya pencegahan penyebaran Covid-19. KPU Samosir juga mengeluarkan pengumuman No. 101/PP.04.2-PU/1217/KPU-Kab/III/2020 tentang Penundaan…

Read More

Antisipasi Corona, Bupati Taput Tinjau Perumahan PT SOL di Siarangarang

perumahan PT SOL

topmetro.news – Guna mengantisipasi penyebaran Virus Corona, Bupati Tapanuli Utara Nikson Nababan meninjau perumahan karyawan PT SOL, di Siarangarang, Desa Partali Julu, Tarutung, Sabtu siang (21/3/2020). Bupati didampingi Sekda Indra Simaremare, Kadis Kesehatan Alex Gultom, dan Kasatpol PP Rudy Sitorus. Dari pihakTNI ada Pasi Ops Kodim 0210/TU Joni L Lumbantoruan dan dari polisi Kabag Ops Polres Taput Kompol Gamal. Mereka…

Read More

Tips Terapi Power of Powerless – Healing Deep Relaxation

relaksasi mendalam

topmetro.news – Dr Andreas FK SH SIK MM CMPp memperkenalkan terapi Power of Powerless – Healing Deep Relaxation untuk penyembuhan penyakit. Termasuk Virus Corona. Terapinya bisa dikatakan, berupa relaksasi mendalam yang bisa dilakukan sendiri. Berikut ini adalah tips terapi psikis yang juga efektif melawan Virus Corona tersebut. Yakni suatu penyembuhan dari dalam diri sendiri dengan cara mengeluarkan hormon endorphin, suatu…

Read More

Dr Andreas FK Perkenalkan Terapi Power of Powerless untuk Virus Corona

pengobatan dari virus mematikan

topmetro.news – Dalam tiga pekan terakhir publik seantero dunia termasuk Indonesia disuguhkan dengan kabar Covid-19 (Virus Corona). Para pemimpin dunia terus berjibaku mencari solusi menekan penyebaran sekaligus pengobatan terhadap korban dari virus mematikan tersebut. Di media massa maupun sosial media (sosmed), setiap hari berbagai informasi perkembangan Virus Corona berseliwiran. Sadar atau tidak, publik saat ini umumnya diselimuti semacam phobia. Seolah…

Read More

Warga NU dan PKB Batubara Istighosah dan Zikir Bersama

warga Nahdliyin Batubara

topmetro.news – Digagasi oleh Pengurus Cabang Nahdhatul Ulama (NU) dan DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Batubara, secara berjemaah melaksanakan istighosa dan zikir bersama untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT agar terhindar dari Virus Corona (Covid 19). Dalam acara itu ikut juga segenap warga Nahdliyin di Batubara. Pelaksanaan istighosa dan zikir kali ini mengambil tempat di dalam ruang lobi utama…

Read More