DPRD Sumut Sudah BAP Video Viral Diduga ASN Berjudi Terjadi Tahun 2019

DPRD Sumut Sudah BAP Video Viral Diduga ASN Berjudi Terjadi Tahun 2019

topmetro.news – DPRD Provinsi Sumatera Utara memberi penjelasan terkait video viral diduga sekelompok oknum ASN yang sedang berjudi di Gedung DPRD Sumut, Jalan Imam Bonjol Medan. Kabag Umum Sekretariat DPRD Sumut, Ichsan, mengatakan video viral diduga oknum ASN tersebut terjadi pada tahun 2019 yang lalu. “Itu video lama, tahun 2019 berdasarkan BAP yang kami lakukan terhadap empat orang diduga oknum…

Read More

Anggota DPRD Sumut Dituding Pungli Dana Hibah Sekolah, ini Jawaban Ketua DPD Gerindra Sumut

Belum lama ini, puluhan massa mengaku dari Jaringan Mahasiswa Indonesia (JMI) berunjukrasa di depan Kantor DPRD Sumut, Selasa (22/11/2022).

topmetro.news – Belum lama ini, puluhan massa mengaku dari Jaringan Mahasiswa Indonesia (JMI) berunjukrasa di depan Kantor DPRD Sumut, Selasa (22/11/2022). Dalam orasinya, massa meminta Dewan Kehormatan DPRD Sumut membuat surat rekomendasi kepada partai asal anggota DPRD Sumut berinisial MARA, yang kuat dugaan telah melakukan tindak pidana korupsi bermodus pungli dalam program Bantuan Dana Hibah Sekolah/Yayasan bersumber APBD Sumut TA…

Read More

OJK Apresiasi Capaian TPAKD Sumut

OJK Apresiasi Capaian TPAKD Sumut

topmetro.news – Capaian kinerja Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Sumatera Utara (Sumut) mendapat apresiasi dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 5 Sumatera Bagian Utara (Sumbagut). Di antaranya tentang indeks literasi keuangan Sumut tahun 2022 yang telah mencapai 51,69% dan untuk induksi keuangan telah mencapai 95,58%. Direktur Pengawasan Lembaga Jasa Keuangan (LJK)  Kantor OJK Regional 5 Sumbagut Untung Santoso menyampaikan…

Read More

Reses I Wakil Ketua DPRDSU H Harun Mustafa Nasution, Warga Aek Galoga Minta Pemekaran Desa

Wakil Ketua DPRD Sumut H Harun Mustafa Nasution melaksanakan Reses I Tahun Sidang 2022-2023. Berlangsung di Dusun Aek Galoga Desa Pidoli Lombang Kecamatan Panyabungan, Senin (28/11/22).

topmetro.news – Wakil Ketua DPRD Sumut H Harun Mustafa Nasution melaksanakan Reses I Tahun Sidang 2022-2023. Berlangsung di Dusun Aek Galoga Desa Pidoli Lombang Kecamatan Panyabungan, Senin (28/11/2022). Reses anggota legislatif dari Fraksi Partai Gerindra itu bertujuan untuk menyerap aspirasi dari tengah masyarakat. Untuk kemudian nantinya akan ia sampaikan pada sidang di DPRD Sumut.. Dalam sambutannya, tokoh masyarakat setempat Budiono,…

Read More

100 Anggota DPRD SU Gelar Reses ‘Kuras’ APBD Sumut TA 2022 Rp30 Miliar

topmetro.news – Seratus anggota DPRD Sumut melakukan kegiatan reses ke Dapil (Daerah Pemilihan) masing-masing kabupaten/kota di Sumut. Kegiatan itu mulai sejak 24 November hingga 3 Desember 2022 ‘menguras’ habis dana APBD Sumut TA 2022 sebesar Rp30 miliar lebih. Dari data yang wartawan peroleh pada Senin (28/11/2022) di DPRD Sumut, setiap anggota dewan mendapat ‘Jatah’ sebesar Rp300 juta, untuk mereka habiskan…

Read More

Ketua Fraksi NasDem DPRD Sumut Kunjungi dan Bantu Korban Kebakaran di Kelurahan Sukaraja Medan Maimun

Ketua Fraksi Partai Nasional Demokrat (NasDem) DPRD Provinsi Sumatra Utara dr Tuahman Franciscus Purba SpAn, mengunjungi korban kebakaran

topmetro.news – Ketua Fraksi Partai Nasional Demokrat (NasDem) DPRD Provinsi Sumatra Utara dr Tuahman Franciscus Purba SpAn, mengunjungi korban kebakaran di Jalan Bahagia Gang Sederhana, Kelurahan Sukaraja, Kecamatan Medan Maimun, Kota Medan, Senin (28/11/2022). Kunjungan berlangsung di sela-sela jadwal kegiatan resesnya di sejumlah titik daerah pemilihannya, Sumut II Medan B. “Memang hari ini hingga sepekan ke depan masih jadwal reses…

Read More

Dengar Keluhan Warga Saat Reses, Baskami Tinjau Langsung Jalan Rusak

Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting meninjau langsung jalan berlubang di Jalan Pintu Air IV, Kelurahan Kwala Bekala Kecamatan, Medan Johor, Kota Medan.

topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting meninjau langsung jalan berlubang di Jalan Pintu Air IV, Kelurahan Kwala Bekala Kecamatan, Medan Johor, Kota Medan. Politisi PDI Perjuangan melaksanakan hal tersebut, usai melakukan kegiatan serap aspirasi pada masa reses, di Jalan Kampung Dalam, Kelurahan Kwala Bekala, Medan Johor, Jumat (25/11/2022). Kepada awak media, Baskami menyampaikan, pihaknya mendengar langsung keluhan warga terkait…

Read More

Gelar Pasar Murah, Bupati Samosir Apresiasi Anggota DPRDSU Tangkas Manimpan Tobing

Bupati Samosir Vandiko T Gultom menyambut baik pelaksanaan pasar murah oleh anggota DPRD Sumut Tangkas Manimpan Tobing, di Desa Hatoguan, Kecamatan Palipi, Rabu (23/11/2022).

topmetro.news – Bupati Samosir Vandiko T Gultom menyambut baik pelaksanaan pasar murah oleh anggota DPRD Sumut Tangkas Manimpan Tobing, di Desa Hatoguan, Kecamatan Palipi, Rabu (23/11/2022). Dengan anggaran pemkab yang masih terbatas, Bupati Samosir berinovasi dan terus menjalin kerjasama dengan pemerintah pusat, Provsu,, baik DPR RI maupun DPRD Sumut. Dalam mendapatkan bantuan, diakui bahwa Tangkas Manimpan Lumbantobing sangat memberikan perhatian…

Read More

Jaringan Mahasiswa Indonesia Orasi di Depan Gedung DPRD Sumut, Minta Oknum Anggota DPRD Sumut Diperiksa

Belasan massa yang mengaku dari Jaringan Mahasiswa Indonesia (JMI) melakukan orasi tepat di depan gerbang masuk Gedung DPRD Sumut Jalan Imam Bonjol Medan, Selasa (22/11/2022).

topmetro.news – Belasan massa yang mengaku dari Jaringan Mahasiswa Indonesia (JMI) melakukan orasi tepat di depan gerbang masuk Gedung DPRD Sumut Jalan Imam Bonjol Medan, Selasa (22/11/2022). Ketua Umum JMI Ahmad Ridwan Dalimunthe terlihat memimpin langsung orasi di lapangan. Di mana, Ahmad Ridwan minta Dewan Kehormatan DPRD Sumut agar membuat surat rekomendasi kepada partai asal anggota DPRD Sumut berinisial MARA,…

Read More

Bupati Samosir Bersama Tangkas Manimpan Tobing Monitoring Pasar Murah Sembako

Sinergitas Pemkab Samosir dengan anggota DPRD Sumut membuahkan hasil. Terbukti dengan terlaksananya pasar murah sembako oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumut

topmetro.news – Sinergitas Pemkab Samosir dengan anggota DPRD Sumut membuahkan hasil. Terbukti dengan terlaksananya pasar murah sembako oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumut, dalam rangka menjaga stabilitas harga dan ketersediaan barang kebutuhan pokok. Khususnya menyambut Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Natal 2022 dan Tahun Baru 2023. Pasar murah berlangsung di Desa Janji Raja Kecamatan Sitiotio, Senin (21/11/2022). Serta akan berlangsung…

Read More