Unjuk Rasa Damai, Mahasiswa Taput Sampaikan 3 Tuntutan ke Pemerintah Pusat

Puluhan mahasiswa unjuk rasa damai ke DPRD Tapanuli Utara Tarutung, Rabu (13/4/2022).

topmetro.news – Puluhan mahasiswa unjuk rasa damai ke DPRD Tapanuli Utara Tarutung, Rabu (13/4/2022). Gerakan itu menuntut pemerintah menurunkan harga BBM, harga minyak goreng, dan PPN. Ketiga tuntutan itu disuarakan dengan bersahutan oleh pengunjuk rasa di depan gedung rakyat Jalan Sisingamangaraja Tarutung. Anggota DPRD Taput dari Fraksi Partai Golkar Tombang Marbun menerima kehadiran pengunjuk rasa yang membawa spanduk dengan bertuliskan…

Read More

Sungai Sigeaon Kritis, Anggota DPRD Tapanuli Utara Bicara

Kondisi Sungai Aek Sigeaon Tarutung, menurut kesimpulan sejumlah warga kota, saat ini sudah pada level kritis.

topmetro.news – Kondisi Sungai Aek Sigeaon Tarutung, menurut kesimpulan sejumlah warga kota, saat ini sudah pada level kritis. Ombun Simanjuntak warga Jalan Sisingamangaraja Tarutung, yang juga anggota DPRD Tapanuli Utara menyatakan keprihatinannya melihat permukaan Sungai Sigeaon semakin dalam dan samasekali tidak berpasir lagi. Bahkan kecepatan arus sungai sudah lebih deras dari yang biasanya, berpotensi menggerus dasar sungai semakin dalam. “Kondisi…

Read More

Gazal Hutauruk SH Dilantik Menjadi Anggota PAW Fraksi Partai Golkar DPRD Taput

Gazal Hutauruk SH Dilantik Menjadi Anggota PAW Fraksi Partai Golkar DPRD Taput

topmetro.news – Gazal Hutauruk SH dilantik dan diambil sumpah janji nya sebagai anggota anggota PAW Fraksi Partai Golkar DPRD Taput, Senin (7/2/2022). Ketua DPRD Taput Poltak Pakpahan dalam pidato pembukaan rapat paripurna itu mengatakan, PAW di atur dalam UU No. 17 Tahun 2014 tentang MD3. Serta melalui koordinasi dengan KPU Kabupaten Tapanuli Utara terkait ketentuan dan persyaratan untuk menjadi anggota…

Read More

Gazal Hutauruk SH Diusulkan Pengganti Antar Waktu Alm Lamhot Sipahutar

Gazal Hutauruk SH Diusulkan Pengganti Antar Waktu Alm Lamhot Sipahutar

topmetro.news – DPD Partai Golkar Kabupaten Tapanuli Utara menyampaikan nama Gazal Hutauruk SH sebagai Pengganti Antar Waktu anggota DPRD Taput almarhum Lamhot Sipahutar yang meninggal dunia tanggal 11 Oktober 2021. Nama calon anggota DPRD Taput PAW tersebut disampaikan melalui surat DPD Partai Golkar No. 153/GK-TU/XI/2021 tertanggal 26 November 2021. Sumber topmetro.news di DPRD Taput menerangkan, pengusulan nama PAW diatur dalam…

Read More

Ketua DPRD Taput: Jurnalis dan Legislatif Bersama Mengawasi Pembangunan

Ketua DPRD Taput Ir Poltak Pakpahan menyatakan, tugas jurnalis dan legislatif mempunyai kesamaan dalam bidang pengawasan pembangunan.

topmetro.news – Ketua DPRD Taput Ir Poltak Pakpahan menyatakan, tugas jurnalis dan legislatif mempunyai kesamaan dalam bidang pengawasan pembangunan. Oleh sebab itu, ia menyampaikan terima kasih kepada puluhan wartawan yang mengikuti acara temu pers pada Hari Jumat (17/12/2021), di ruang sidang mini gedung rakyat itu di Tarutung. Poltak menyebutkan, selama tahun 2021 kemitraan DPRD Taput dengan wartawan sangat baik. “Pemberitaan…

Read More

Wakil Bupati Taput Hadiri Rapat Paripurna DPRD Tapanuli Utara

Wakil Bupati Taput hadiri Rapat Paripurna DPRD Tapanuli Utara

topmetro.news – Wakil Bupati Taput Sarlandy Hutabarat SH menghadiri Rapat Paripurna DPRD. Berlangsung di Ruang Paripurna DPRD Taput, Jumat (17/9/2021). Ada pun agenda rapat adalah, Penyampaian Pendapat Akhir Fraksi-Fraksi DPRD Kabupaten Tapanuli Utara. Kemudian, Penetapan dan Penandatangan Berita Acara Persetujuan Bersama Bupati Tapanuli Utara dan DPRD Kabupaten Tapanuli Utara atas Ranperda tentang Perubahan APBD Kabupaten Tapanuli Utara Tahun Anggaran 2021.…

Read More

Pemkab Taput Terima Putusan DPRD Taput Tentang Rekomendasi Atas LKPj Bupati TA 2020

Pemkab Taput terima

topmetro.news – Pemkab Taput terima Surat Keputusan DPRD Tapanuli Utara tentang Rekomendasi Atas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Tapanuli Utara Tahun 202O. Penyerahan rekomendasi berlangsung pada Rapat Paripurna DPRD Tapanuli Utara dengan pimpinan Ketua DPRD Taput Poltak Pakpahan. Bertempat di Ruang Paripurna DPRD Taput, Tarutung, Rabu (14/4/2021). Kemudian yang menerima rekomendasi adalah Wakil Bupati Taput Sarlandy Hutabarat SH MM mewakili…

Read More

Gas Beracun di Banuaji Taput, Warga Minta Tim Ahli Independen Diturunkan

gas beracun di Banuaji

topmetro.news – Masyarakat Kawasan Banuaji, Kecamatan Adian Koting Kabupaten Tapanuli Utara, Senin (16/3/2020), mendesak Pemkab Taput segera menurunkan tim ahli ke kawasan Banuaji. Hal itu guna memastikan keberadaan gas beracun di Banuaji. Termasuk jenis berikut dampaknya, bagi keselamatan nyawa warga disana. Mereka juga mendesak pemerintah menghentikan aktifitas PT SOL di Pahae. Itu mereka sampaikan saat ratusan warga Banuaji mendatangi Gedung…

Read More

Pemerintah Sodorkan Perda Kawasan Bebas Rokok dan Pariwisata di Taput

Pemkab Tapanuli Utara

topmetro.news – Pemkab Tapanuli Utara menyodorkan dua rancangan peraturan daerah (ranperda) yakni Ranperda Kawasan tanpa Rokok dan Ranperda Rencana Induk Pembangunan Pariwisata Daerah Tahun 2018-2019 ke pihak legislatif. Nota pengantar ranperda disampaikan pada Rapat Paripurna DPRD Taput, Jumat (13/12/2019). Rapat dipimpin Ketua Ir Poltak Pakpahan berserta Wakil ketua Ir Reguel Simanjuntak dan Fatimah Hutabarat. Kawasan Bebas Rokok Eksekutif mengatakan, usulan…

Read More

DPRD Taput Datangi DPRDSU, Desak Perbaikan Jalan Provinsi di Taput ‘Hancur-lebur’

Komisi C DPRD Taput

topmetro.news – Komisi C DPRD Taput bersama Dinas PUPR (Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat) mendatangi DPRD Sumut, Selasa (26/11/2019), mendesak lembaga legislatif Sumut untuk segera mengalokasikan anggaran perbaikan sejumlah ruas jalan provinsi di Taput yang kondisinya sudah ‘hancur-lebur’. Karena sudah puluhan tahun tak tersentuh pembangunan. Desakan itu diungkapkan ketua dan anggota Komisi C DPRD Taput Royal Simanjuntak, Sahat Sibarani didampingi…

Read More