topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH menggelar rapat koordinasi bersama Dandim 0205/TK Letkol Inf Taufik Rizal untuk pembentukan Tim Gugus Tugas baru dalam penanganan penyebaran Virus Corona, Rabu (1/4/2020), di ruang kerja Bupati Karo. Hadir di antaranya Ketua Gugus Tugas Karo Ir Martin Sitepu, Kadis Kesehatan drg Irna Safrina Meliala, Kasatpol PP Hendrik Philemon Tarigan, Kasdim 0205/TK Mayor…
Read MoreTag: karo
Bupati Karo Minta IDI Dilibatkan Dalam Tim Gugus Tugas Melawan Covid-19
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH menyambut positif keberadaan IDI (Ikatan Dokter Indonesia) Cabang Kabupaten Karo dan meminta organisasi kedokteran tersebut ikut dilibatkan dalam Tim Gugus Tugas Karo melawan Covid-19 yang saat ini sedang mewabah. Hal itu diungkapkan Bupati Karo saat menerima masukan dan saran dari Ketua IDI Karo dr Herman Bangun dalam hal penanganan Virus Corona atau…
Read MoreAntisipasi Virus Corona, PAUD /TK/SD/SMP di Karo Serentak Diliburkan
topmetro.news – Menyikapi merebaknya ancaman Virus Corona terhadap kehidupan manusia di lingkungan sosialnya, akhirnya Pemkab Karo melalui Dinas Pendidikan Nasional meliburkan anak sekolah selam 14 hari, terhitung 20 Maret – 2 April 2020. Bahkan akan diberlakukan razia pelajar. Putusan libur itu berdasarkan Surat Pemberitahuan Pembelajaran Mandiri di Rumah Nomor: 420/961/Sek 1/2020 tertanggal 19 Maret 2020. Hal ini menyahuti ancaman Virus…
Read MoreBupati Karo Buka Musrenbang RKPD 2021
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH membuka Musrenbang (Musyawarah Perencanaan Pembangunan) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Karo Tahun 2021, Selasa (17/3/2020), di Aula Kantor Bupati. Dia berharap BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan) menjadi mitra pendamping. Musrenbang dihadiri DPRD Karo, unsur Forkopimda, perwakilan dari Pemprov Sumut, Bank Indonesia Perwakilan Sumut Yura Adlin Djalins, BPS (Badan Pusat Statistik) Sumut…
Read MoreBupati Karo: Jangan Sembarangan Posting Pasien Terduga Terpapar Virus Corona
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH mengingatkan semua pihak agar jangan sembarangan memposting di medsos (media sosial) terkait dengan pasien yang terpapar Virus Corona yang belum jelas kebenarannya. Karena bisa menimbulkan keresahan di tengah-tengah masyarakat. Peringatan tersebut disampaikan Bupati Karo didampingi Kepala Bappeda Ir Nasib Sianturi MSi, Selasa (17/4/2020), di Kabanjahe, saat mengikuti Musrenbang RKPD Kabupaten Karo. Hal…
Read MoreBupati Karo Bentuk Gugus Tugas Penanganan Virus Corona
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH menggelar rapat internal untuk menyusun sementara susunan keanggotaan Gugus Tugas Penanganan Virus Corona di Kabupaten Karo yang semakin mengkuatirkan masyarakat Indonesia. “Pembentukan Gugus Tugas ini menindaklanjuti Keppres No. 7 tahun 2020 tentang penanganan Virus Corona,” ujar Bupati Karo kepada wartawan, Senin (16/3/2020), usai memimpin rapat pembentukan keanggotaan Gugus Tugas yang dihadiri Wakil…
Read MoreBupati Karo Diarak ‘Nande-nande’ Naik Pick Up
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH diarak ‘nande-nande’ (ibu-ibu-red) naik kendaraan pick up untuk meninjau jalan rusak yang menghubungkan Desa Singa dan Desa Kubu Simbelang Kecamatan Tigapanah Kabupaten Karo, Sabtu (15/3/2020). Dalam peninjauan jalan rusak itu, turut serta Kepala Bappeda Ir Nasib Sianturi MSi, Kadis PUPR Edward Pontianus Sinulingga, Kabid Bina Marga Hendra Mitcon Purba, Kabid Bappeda Efanlit,…
Read MoreMenko Kemaritiman Ingatkan Pemkab Karo Koordinasi dengan Deputi Pariwisata
topmetro.news – Menko Kemaritiman dan Investasi RI Luhut B Panjaitan mengigatkan Pemkab Karo agar secepat mungkin membenahi pariwisata di Karo. Sekaligus melakukan koordinasi dengan Deputi Pariwisata, guna meningkatkan kunjungan wisatawan ke kabupaten itu. Hal itu ditegaskan Luhut B Panjaitan di hadapan Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH, Bupati Simalungun JR Saragih, Bupati Toba Darwin Siagian, dan sejumlah Deputi Kemaritiman, saat…
Read MoreBupati Karo Keluarkan Tujuh Instruksi Antisipasi Virus Corona
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH mengeluarkan tujuh instruksi untuk segera dijalankan seluruh OPD (Organisasi Perangkat Daerah) di jajaran Pemkab Karo dan selanjutnya diteruskan ke masyarakat, guna mengantisipasi penyebaran virus corona di wilayah ‘Bumi Turang’ tersebut. Instruksi tersebut dikeluarkan Bupati Karo pada acara pertemuan kordinasi kesiapsiagaan penyebaran Virus Corona (Covid-19), Kamis (12/3/2020), di Ruang Aula Lantai III Kantor…
Read MoreAnggota DPR RI ‘Gelontorkan’ Puluhan Paket Proyek APBN ke Karo
topmetro.news – Anggota Komisi V DPR RI Bob Andika Mamana Sitepu SH ‘menggelontorkan’ puluhan paket proyek senilai puluhan miliar rupiah yang anggarannya bersumber dari APBN, untuk peningkatan pembangunan di Kabupaten Karo. “Ada pun paket proyek yang ditargetkan dimulai pada 2020 ini, di antaranya, paket Program Pengembangan lnfrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) di 18 desa, Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) di…
Read More