Apresiasi Peresmian Tol Binjai-Stabat, Edy Rahmayadi: Langkat Menuju Kualanamu Jadi Satu Jam

Tol Binjai-Stabat

topmetro.news – Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) yang telah meresmikan Tol Binjai-Langsa Seksi I Binjai-Stabat, sepanjang 11,8 kilometer, Jumat (4/2/2022). Menurut Gubernur, tol tersebut sangan bermanfaat bagi masyarakat Sumut. “Saya atas nama rakyat Sumatera Utara, mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada pemerintah pusat,” sebut Edy Rahmayadi pada acara peresmian tol…

Read More

Jokowi Resmikan Pintu Jalan Tol Seksi 1 Binjai-Stabat

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Tol Binjai-Stabat di Sumatera Utara (Sumut)

topmetro.news – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Tol Binjai-Stabat di Sumatera Utara (Sumut). Jokowi berharap tol ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat setempat. “Alhamdulillah. Hari ini ruas Jalan Tol Binjai-Langsa, Seksi 1 Binjai-Stabat sepanjang 11,8 kilometer, Alhamdulillah telah siap dimanfaatkan untuk mendukung kelancaran konektivitas. Ruas jalan tol ini merupakan bagian dari Jalan Tol Binjai-Langsa sepanjang 131 km. Dan jika sudah…

Read More

Jokowi dan Edy Rahmayadi Tinjau Perbaikan Jalan Desa Kutambelin, Belum Rampung, Sudah Pangkas Waktu Tempuh Dua Jam

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), jalan ke Desa Kutambelin, Liang Melas Datas (LMD), Kabupaten Karo

topmetro.news – Usai viral kirim jeruk tiga ton ke Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), jalan ke Desa Kutambelin, Liang Melas Datas (LMD), Kabupaten Karo, langsung mendapat perhatian pemerintah. Setelah dapat perbaikan, kini waktu tempuh ke desa ini terpangkas hingga dua jam. Presiden Jokowi meninjau langsung penanganan Jalan Desa Kutambelin, Jumat (4/2/2022), bersama dengan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi. Jokowi merasa jalan…

Read More

Bupati Taput Sambut Jokowi, Usulkan Buka Jalan Strategis Garoga – Pelabuhan Sei Mangke

Bupati Taput Sambut Jokowi, Usulkan Buka Jalan Strategis Garoga - Pelabuhan Sei Mangke

topmetro.news – Bupati Taput Drs Nikson Nababan MSi sambut Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di Bandara Silangit Siborong-borong, Rabu (3/2/2022). Kedatangan Presiden Jokowi di Tapanuli Utara serangkaian kunjungan kerja di Kawasan Danau Toba. Pada kesempatan itu Bupati Nikson Nababan menyampaikan usulan pembukaan jalan strategis yang menghubungkan Tapanuli ke Pelabuhan Sei Mangke Labuhanbatu. Bupati juga menyampaikan proposal pentingnya pendirian Universitas Negeri…

Read More

Presiden Jokowi Tanam Pohon Bersama Masyarakat dan Berikan SK Hutan dan TORA di Humbahas

Presiden Joko Widodo melakukan kegiatan penanaman pohon bersama masyarakat di Desa Simangulampe, Kecamatan Bakti Raja, Humbahas Sumatera Utara, Kamis (3/2/2022

topmetro.news – Presiden Joko Widodo melakukan kegiatan penanaman pohon bersama masyarakat di Desa Simangulampe, Kecamatan Bakti Raja, Humbahas Sumatera Utara, Kamis (3/2/2022). Presiden Joko Widodo juga menyerahkan Surat Keputusan (SK) Hutan Sosial dan SK Tanah Objek Reforma Agraria (TORA) kepada masyarakat. Di Perkantoran Bupati Bukit Inspirasi Doloksanggul, Presiden Joko Widodo bersama rombongan disambut langsung Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE, Danrem…

Read More

Kapolda Sumut Dampingi Presiden RI Berkunjung ke Lokasi Penanaman Pohon (UPSA) di Desa Simangulampe Baktiraja Humbahas

Kapolda Sumut Dampingi Presiden RI Berkunjung ke Lokasi Penanaman Pohon (UPSA) di Desa Simangulampe Baktiraja Humbahas

topmetro.news – Kapolda Sumut Irjen Pol Drs RZ Panca Putra S MSi mendampingi Presiden Republik Indonesia Ir H Joko Widodo melakukan penanaman Pohon Macademia bersama masyarakat di Desa Simangulampe, Kecamatan Bakti Raja, Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas), Kamis (3/2/2022). Selain untuk pelestarian lingkungan, macademia juga bernilai ekonomi tinggi. Presiden RI Ir H Joko Widodo menanam pohon di tebing dengan kecuraman 45…

Read More

Presiden Jokowi Resmikan Revitalisasi Huta Siallagan dan Kampung Ulos Hutaraja

Presiden Jokowi Resmikan Revitalisasi Huta Siallagan dan Kampung Ulos Hutaraja

topmetro.news – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo atau yang lebih akrab dipanggil Jokowi melakukan kunjungan kerja (Kunker) Kabupaten Samosir, Rabu (2/2) sore. Jokowi bersama Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia Luhut Panjaitan, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri Pariwisata Sandiaga Salahuddin Uno , Anggota DPR RI Jonni Allen Marbun dan Gubernur Sumatera Utara Edfy Rahmayadi disambut Bupati Samosir Vandiko T…

Read More

Presiden RI Jokowi Kunker ke 6 Kabupaten di Sumut

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi)

topmetro.news – Presiden RI Ir Joko Widodo (Jokowi), menurut jadwal, akan melakukan kunker ke Sumatera Utara. Dalam kunker selama dua hari, mulai Rabu (2/2/2022) hingga Kamis (3/2/2022) itu, Jokowi akan mengunjungi enam kabupaten dengan berbagai agenda. Keenam kabupaten itu adalah, Toba, Samosir, Humbahas, Dairi, Karo, dan Langkat. Sedangkan Kabupaten Taput sebagai tempat pendaratan di Bandara Silangit. Berdasarkan informasi beredar, sesuai…

Read More

Kapolres dan Pemkab Langkat Rapat Kesiapan Kunker Presiden Jokowi

Kapolres dan Pemkab Langkat Rapat Kesiapan Kunker Presiden Jokowi

topmetro.news – Kapolres Langkat AKBP Danu Pamungkas Totok SH SIK bersama Pemkab Langkat serta Unsur Forkopimda melaksanakan rapat untuk persiapan penyambutan kunjungan Presiden Jokowi. Rapat berlangsung, Senin (31/1/2022) sekitar 11.30 WIB, di Ruang Pola Pemkab Langkat Jalan Tengku Amir Hamzah, Kwala Bingai, Stabat, Langkat. Rapat koordinasi tersebut sehubungan dengan rencana kunjungan kerja Presiden RI Ir Joko Widodo ke Langkat. Yakni,…

Read More

Kementerian Marves dan Wakil Bupati Karo Kunjungi LMD Persiapan Kunker Presiden RI

Kementerian Marves dan Wakil Bupati Karo Kunjungi LMD Persiapan Kunjungan Presiden RI

topmetro.news – Asisten Deputi Kementerian Maritim dan Investasi (Marves) Cosmos Hareva melakukan kunjungan ke Liang Melas Datas (LMD) Kabupaten Karo, Rabu (26/1/2022), dalam rangka persiapan kunjungan kerja Presiden RI Joko Widodo ke kawasan tersebut. Dalam kunjungan itu, turut mendampingi, Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting. Dari informasi yang diperoleh wartawan, kunjungan Cosmos Hareva meninjau lokasi helikopter di Desa Kuta Mbelin Kecamatan…

Read More