Buku Sejarah Pahlawan Sisingamangaraja XII Siap Disumbangkan ke Disperpusip Toba

Raja Oloan Habonaran Sinambela sepakat menyumbangkan buku sejarah Pahlawan Nasional Sisingamangaraja XII, versi karangan bermarga Bakkara.

topmetro.news – Raja Oloan Habonaran Sinambela sepakat menyumbangkan buku sejarah Pahlawan Nasional Sisingamangaraja XII, versi karangan bermarga Bakkara. Cucu kandung Raja Sisingamangaraja XII ini menymbangkan buku sejarah tersebut untuk disimpan di Perpustakaan Pemerintah Toba. Raja Oloan menyampaikan hal itu saat menerima kunjungan Kadis Perpusip Toba Ir Pargaulan Sianipar, di Pesanggrahan Makam Pahlawan Nasional Sisingamangaraja XII Desa Pagar Batu, Soposurung Balige,…

Read More

Peringati Hari Pahlawan, Pemkab Toba Gelar Upacara Ziarah dan Tabur Bunga di Makam Pahlawan Sisingamangaraja XII

Peringatan Hari Pahlawan 10 November 2023 di Kabupaten Toba, diawali dengan upacara ziarah dan tabur bunga di Makam Pahlawan Nasional (MPN) Sisingamangaraja XII Soposurung, Desa Silalahi Pagar Batu, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Sumut, Jumat pagi (10/11/2023), sekira pukul 08.00 WIB.

topmetro.news – Peringatan Hari Pahlawan 10 November 2023 di Kabupaten Toba, diawali dengan upacara ziarah dan tabur bunga di Makam Pahlawan Nasional (MPN) Sisingamangaraja XII Soposurung, Desa Silalahi Pagar Batu, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Sumut, Jumat pagi (10/11/2023), sekira pukul 08.00 WIB. Bertindak sebagai inspektur upacara (irup) adalah Kapolres Toba AKBP Taufiq Hidayat Thayeb SH SIK dan Komandan Upacara Ipda…

Read More

Dr Defri Presentasikan Model Pengelolaan Warisan Budaya Tinggalan Dinasti Sisingamangaraja

Kelompok Terarah (FGD) dari tim peneliti dari Pusat Reset Arkeologi Lingkungan, Maritim, dan Budaya Berkelanjutan (PR ALMBB) Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) bekerjasama dengan Lembaga Penelitian Universitas Sumatera Utara dan Batak Center DPW Sumut, melakukan kegiatan diskusi di Gedung Lembaga Penelitian USU Jalan Perpustakaan No 3A Medan, Jumat lalu.

topmetro.news – Kelompok Terarah (FGD) dari tim peneliti dari Pusat Reset Arkeologi Lingkungan, Maritim, dan Budaya Berkelanjutan (PR ALMBB) Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) bekerjasama dengan Lembaga Penelitian Universitas Sumatera Utara dan Batak Center DPW Sumut, melakukan kegiatan diskusi di Gedung Lembaga Penelitian USU Jalan Perpustakaan No 3A Medan, Jumat lalu. Diskusi ini dihadiri langsung Ketua Lembaga Penelitian USU Prof…

Read More

Bupati Taput Hadiri Peringatan 114 Tahun Wafatnya Raja Sisingamangaraja XII

Bupati Taput Hadiri Peringatan 114 Tahun Wafatnya Raja Sisingamangaraja XII

topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi menghadiri Peringatan 114 Tahun Wafatnya Pahlawan Kemerdekaan Nasional Raja Sisingamangaraja XII. Kegiatan berlangsung melalui ‘Zoom Meeting’ di Sopo Rakyat Rumah Dinas Bupati Taput, Kamis (17/6/2021). Turut mendampingi Bupati Taput, beberapa pimpinan OPD terkait. Pada kesempatan itu Bupati Taput juga sekaligus sebagai narasumber dengan topik, “Perjuangan Sisingamangaraja XII Sebagai Inspirasi Leadership yang…

Read More