Di Hadapan 5.363 Mahasiswa Baru UMSU, Kapolda: Selamatkan Pecandu Narkoba dengan Rehab Sukarela

Perang pemberantasan terhadap narkoba dilakukan Polda Sumut dengan menangkap bandar dan pelaku hingga mencapai 600 orang selama Bulan September 2023 ini dengan berbagai barang bukti yang disita.

topmetro.news – Perang pemberantasan terhadap narkoba dilakukan Polda Sumut dengan menangkap bandar dan pelaku hingga mencapai 600 orang selama Bulan September 2023 ini dengan berbagai barang bukti yang disita. Tak hanya menangkap bandar dan pelaku. Polda Sumut juga mengajak warga Sumut, bagi pecandu dan korban narkoba, secara sukarela menjalani proses rehabilitasi. Dari 15 juta lebih warga Sumut, 1,5 juta di…

Read More

FAI UMSU Sukses Gelar International Seminar of Islamic Studies 2023

FAI UMSU Sukses Gelar International Seminar of Islamic Studies 2023

topmetro.news –  Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (FAI UMSU) sukses menggelar seminar internasional untuk ke-5 kalinya. Yaitu International Seminar of Islamic Studies (INSIS) pada 15-16 Maret 2023. Seminar ini berhasil menarik perhatian akademisi dan praktisi. Tidak hanya tadi Indonesia namun juga berbagai negara tetangga seperti Malaysia dan India,  INSIS 5th tahun 2023 diangkat. Dengan tema: The Role of…

Read More

Rektor UMSU Prof Dr Agussani MAP Dilaporkan Dosen Tetap ke Poldasu, 2 Laporan Masuk Sekaligus

UMSU

topmetro.news – Dosen tetap Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Dr Gunawan MTh melaporkan rektornya, Prof Dr Agussani MAP ke Polda Sumut, Selasa (14/3/2023) sore. Agussani bahkan diadukan dalam 2 laporan sekaligus. Ditemui di depan SPKT Polda Sumut, Gunawan didampingi kuasa hukumnya Syahril SH SpN dan Muhammad Tri Kurniawan SH menjelaskan perihal 2 laporan tersebut kepada wartawan. Rektor UMSU Prof Dr…

Read More

Tingkatkan Kompetensi SDM, Diskominfo Sumut Buka Kerjasama dengan UMSU

Tingkatkan Kompetensi SDM, Diskominfo Sumut Buka Kerja Sama dengan UMSU

topmetro.news – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Sumatera Utara (Sumut) membuka keran kerjasama akademis dengan Pascasarjana Magister Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU). Kerja sama ini bertujuan untuk peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) dan juga pengembangan keilmuan. Kepala Diskominfo Sumut Kaiman Turnip menyambut antusias kerjasama akademis ini. “Ke depan kita harus punya potensi dan kompetensi agar mampu berkompetisi,” kata…

Read More

Bupati Sergai Beri Motivasi Mahasiswa UMSU

Bupati Sergai H Darma Wijaya menyampaikan kuliah umum di hadapan sekitar 400 mahasiswa dari Fakultas UMSU

topmetro.news – Bupati Sergai H Darma Wijaya menyampaikan kuliah umum di hadapan sekitar 400 mahasiswa UMSU, di Auditorium kampus utama, Sabtu (15/1/2021). Selain menyampaikan kuliah umum, Darma Wijaya juga melakukan penandatangan MoU antara Pemkab Sergai dengan Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU). Pada kuliah umumnya, Darma Wijaya memberi motivasi kepada mahasiswa untuk dapat survive. Darma Wijaya ‘anak kebon’ dari Sarang Ginting,…

Read More

Bupati Darma Wijaya: Kami Siap Jika UMSU Ingin Bangun Kampus di Sergai

Bupati Sergai H Darma Wijaya melakukan kunjungan silaturahmi ke Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU)

topmetro.news – Bupati Sergai H Darma Wijaya melakukan kunjungan silaturahmi ke Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU). Kedatangannya disambut Rektor UMSU Assoc Prof Dr Agussani MAP di Gedung Pasca Sarjana, Jalan Panglima Denai, Medan, Kamis (7/10/2021). Kunjungan tersebut merupakan tekad Bupati Sergai dalam memajukan dunia pendidikan. Serta meningkatkan sumber daya manusia (SDM) bagi masyarakat Tanah Bertuah Negeri Beradat. Bupati Darma Wijaya…

Read More

Pemkab Karo dan UMSU Jalin Kerjasama Pariwisata dan BUMD

Pemkab Karo dan UMSU

topmetro.news – Pemkab Karo dan UMSU (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara) jalin kerjasama dalam bidang pariwisata serta pembentukan BUMD (Badan Usaha Milik Daerah). Kerjasama ini tertuang dalam bentuk Memorandum of Understanding (MoU). Kemudian berlanjut dengan penandatanganan bersama oleh Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH dengan Rektor UMSU Assoc Prof Dr Agussani MAP. Acara berlangsung, Selasa (23/3/2021), di Jalan Kapten Mukthar Basri…

Read More

UMSU Dukung Uji Kompetensi Wartawan di Sumut

UMSU Mendukung UKW Yang Diiadakan Dewan Pers 1

Topmetro.news – Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) mendukung Uji Kompetensi Wartawan (UKW) yang diselenggarakan oleh Dewan Pers bekerjasama dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat dan PWI Sumatera Utara, 24–25 Februari 2021 di Hotel Grand City Hall, Medan. “PWI memberikan apresiasi kepada Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara yang telah memberikan dukungan. Guna menyukseskan pelaksanaan UKW yang diselenggarakan dewan pers bekerjasama dengan PWI,”…

Read More

Menko PMK Beri Kuliah Umum ‘Gerakan Nasional Revolusi Mental’ di UMSU

Menko PMK

topmetro.news – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Republik Indonesia, Prof Dr Muhadjir Effendy memberikan kuliah umum ‘Gerakan Nasional Revolusi Mental’ di Gedung Pasca Sarjana, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Jalan Panglima Denai, Kota Medan, Jumat (4/12/2020) malam. Selain memberikan kuliah umum, Muhadjir juga menyerahkan bantuan dari Kementerian Sosial RI berupa 5 ribu paket sembako senilai Rp…

Read More

Gubernur Edy Terharu Putrinya Sandang Gelar Dokter

Gubernur Sumut Edy Rahmayadi

topmetro.news – Gubernur Sumut Edy Rahmayadi menatap fokus ke arah Smart TV yang berjarak sekitar dua meter darinya. Ia duduk sambil sesekali melihat jam di ponselnya, seolah tidak sabar menunggu sesuatu. “Belum mulai, ya?” katanya berulang-ulang. Di layar televisi, tampilan dari UMSU TV di kanal Youtube sedang diputar. Namun, sesuatu yang ia harapkan nampaknya belum muncul. Hanya ada gambar bertuliskan…

Read More