topmetro.news – Kuasa hukum PTPN II melakukan somasi ke-3 kepada pensiunan dan keluarga pada tanggal 26 April 2021 yang lalu. Somasi tersebut berisikan, bahwa para pensiunan telah menempati rumah dinas PTPN II tanpa izin. Maka agar mengosongkan rumah dengan sukarela agar tujuh hari setelah lebaran Idulfitri 1442 H. Atau paling lambat tanggal 21 Mei 2021. Alasannya demi penyelamatan, pemulihan dan…
Read MoreTag: Deli Serdang
Berita Deli Serdang Terbaru
Baca berita terbaru dari Kabupaten Deli Serdang hari ini disini :
Wabup Deli Serdang Harapkan Bank Sumut Gerakkan Perekonomian Masyarakat
topmetro.news – Wakil Bupati Deli Serdang HM Ali Yusuf Siregar berharap, dengan hadirnya Bank Sumut KCP Percut dapat memfasilitasi dan memberi kemudahan kepada masyarakat untuk bertransaksi, mengembangkan usaha, dan menggerakkan roda perekonomian. Bank Sumut nantinya akan semakin mendapatkan tempat di hati masyarakat khususnya di Kabupaten Deli Serdang. HM Ali Yusuf Siregar menyampaikan hal itu saat menghadiri pembukaan Kantor Cabang Pembantu…
Read MoreBupati Karo dan Deli Serdang Buka Mubes IV DPP PMS Indonesia 2021 di Sibolangit
topmetro.news – Bupati Deli Serdang Ashari Tambunan dan Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH bersama-sama memukul gong membuka Mubes (Musyawarah Besar) IV DPP PMS (Pemuda Merga Silima) Indonesia Tahun 2021, Jumat sore (19/3/2021), di Hotel The Hill Sibolangit. Hadir sesepuh PMS Junaidi Bangun dan Ketua Umum DPP PMS Indonesia Mbelin Brahmana. Tampak juga Kakesbang Pollinmas Tetap Ginting dan Kadispora Karo…
Read MoreRDP Komisi I DPRD Deli Serdang, BPN Deli Serdang dan PTPN-II tidak Menunjukkan Sertifikat HGU No. 111 Helvetia
topmetro.news – Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi I DPRD Kabupaten Deli Serdang berlangsung di Ruang Rapat Komisi I, Kamis (18/3/2021). Hadir dalam RDP, pensiunan serta kuasa hukumnya dari LBH Medan, PTPN II, Badan Pertanahan Nasional (BPN) Deli Serdang, SPP PTPN II. Serta Dinas Tenaga Kerja Deli Serdang. BPN Deli Serdang tidak bisa memastikan rumah pensiunan di Dusun I Jalan Melati…
Read MoreDPRDSU, Bupati Karo, Bupati Deliserdang dan Dishut Sepakat Eksekusi Perambah Hutan Tahura
topmetro.news – Komisi B DPRD Sumut, Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH, Bupati Deliserdang, Dishut (Dinas Kehutanan) Sumut, Kepala UPT Tahura Bukit Barisan Timbul Naibaho dan DPD Walantara (Wahana Lingkungan Alam Nusantara) Karo sepakat untuk segera ‘mengeksekusi’ seluruh perambah dan penguasaan kawasan hutan Tahura Bukit Barisan, Laugedang Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deliserdang dan Kutarayat Kecamatan Namanteran Karo. Kesepakatan tersebut terungkap dalam…
Read MoreGubsu, Ketua DPRDSU, Bupati Karo, dan Deli Serdang Bahas Pembukaan Jalan Tembus Karo-Deli Serdang
topmetro.news – Gubsu Edy Rahmayadi, Ketua DPRD Sumut Drs Baskami Ginting, Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH, dan Bupati Deli Serdang Ashari Tambunan membahas pembukaan jalan tembus Desa Barusjahe Karo menuju Desa Rumah Liang Kabupaten Deli Serdang, Selasa (23/2/2021), di Rumah Dinas Gubernur. Rencana pembukaan jal;an tersebut bermaksud untuk mengatasi kemacetan jalur Medan-Berastagi. Hadir juga Kepala Bappeda Karo Ir Nasib…
Read MorePemkab Sergai-Deli Serdang dan Pemprovsu Siap Tingkatkan Sektor Wisata
Topmetro.news – Plh Bupati Serdang Bedagai H.M. Faisal Hasrimy, AP, MAP mengatakan Kabupaten Sergai memiliki potensi wisata yang masih perlu dimaksimalkan. Diyakininya kalau potensi ini akan tergali maksimal jika setiap pihak yang terlibat di dalamnya dapat membentuk mindset atau pola pikir yang berkesinambungan dalam mengelola sumber daya yang sudah ada, utamanya pada aspek packaging. Demikian diungkapkannya dalam rapat yang dilangsungkan…
Read MoreTim Tabur Intel Kejatisu Ciduk Mantan Kabag Keuangan PDAM Tirtanadi Deliserdang
topmetro.news – Tim Tabur (Tangkap Buronan) Intelijen Kejati Sumut dipimpin langsung oleh Asintel Dwi Setyo Budi Utomo bersama Tim Pidsus Kejaksaan Negeri (Kejari) Deliserdang, berhasil menciduk mantan Kabag Keuangan PDAM Tirtanadi Cabang Deliserdang Zainal Sinulingga. Kajati Sumut IBN Wiswantanu melalui Asintel Dwi Setyo Budi Utomo, Rabu malam (16/12/2020) dalam pers rilisnya menyebutkan, tersangka Zainal Sinulingga mereka ciduk dari salah satu…
Read MoreDPC Satgas HBB Deliserdang Santuni Korban Banjir di Namorambe
topmetro.news – Aliran Sungai Deli juga meluap pada saat bencana banjir pada sejumlah tempat, Jumat (4/12/2020) lalu. Termasuk sejumlah rumah Jalan Sejarah Bawah, Desa Deli Tua Kecamatan Namorambe, Deliserdang turut terendam. Bahkan ketinggian air mencapai dua meter lebih pada sejumlah titik.. Sebagai bentuk kepeduliannya, DPC Satgas Horas Bangso Batak (HBB) Kabupaten Deli Serdang mengunjungi warga terkena banjir tersebut, Rabu (9/12/2020).…
Read MorePeduli Banjir, DPC Satgas HBB Deli Serdang Bagi Beras untuk Warga Tanjung Selamat
topmetro.news – DPC Satgas HBB (Horas Bangso Batak) Kabupaten Deli Serdang mengunjungi dan membagikan beras kepada warga terdampak banjir, khususnya pada Komplek Puri Anom, Desa Sembahe Baru, Pancurbatu Deliserdang, Rabu (9/12/2020). Hal itu sebagai bentuk kepedulian terhadap warga terdampak banjir yang terjadi, Jumat (4/12/2020), melanda sejumlah tempat pada Medan dan Deliserdang, Secara langsung, Ketua DPC Satgas HBB Deliserdang Mangapul Tindaon,…
Read More