Sungai Situmandi Tarutung Direkomendasi Lokasi Arung Jeram Kelas Dunia

Sungai Situmandi Tarutung

topmetro.news – Sungai Situmandi, salah satu dari dua sungai panjang yang membelah Lembah Silindung atau tepatnya berada di Kecamatan Tarutung Kabupaten Tapanuli Utara Sumut, direkomendasi oleh para penggiat olahraga arung jeram menjadi destinasi berkelas dunia. Arus sungainya yang deras atau sekitar 120-150 meter kubik perdetik, masuk di level grade 3 plus hingga di grade 4. Dunia arung jeram, mengenal istilah…

Read More

Bupati dan Wakil Bupati Karo Gotong-royong Salurkan Donasi ‘Dompet Bugenvil Peduli’

Hari jadi Kabupaten karo

topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH, Wakil Bupati Karo Cory Seriwati Br Sebayang, bersama ratusan anggota Satpol PP Karo turun ke jalan raya dekat Tugu Kota Berastagi. Mereka bergotong-royong meletakkan pot bunga Bugenvil yang diperoleh dari hasil donasi ‘Dompet Bugenvil Peduli’. Hal ini dilakukan guna menyambut sekaligus menyemarakkan hari jadi ke 74 Kabupaten Karo. Menurut Bupati Karo kepada…

Read More

Bupati Karo Terkelin Brahmana Tutup Even ‘Karo SIV Course’ di Desa Wisata Tongging

Desa Wisata Karo

topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH merasa bangga, even ‘Karo SIV (Simulasi d’Incident en Vol) Course’ berhasil diikuti 23 penerjun/pilot yang berasal dari Jakarta, Bogor, Padang, Bogor, dan Bali. Bahkan ada dari Negara Turki dan Spanyol yang tentunya akan mempromosikan Desa Wisata Karo ke negara mereka. Hal itu ditegaskan Bupati Karo Terkelin Brahmana didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Karo…

Read More

Desa Terbersih di Dunia, Ternyata Ada di Indonesia

Desa terbersih di dunia

TOPMETRO.NEWS – Desa terbersih di dunia, belakangan diketahui ternyata ada di Indonesia. Ya, Bali merupakan salah satu wilayah Indonesia yang terkenal dengan keindahan alam dan budayanya. Bahkan Bali juga merupakan salah satu lokasi wisata yang banyak dikunjungi turis internasional. Lantas bagaimana desa terbersih di dunia berada di Bali? Desa Terbersih di Dunia Ramah Lingkungan Adalah Desa Penglipuran. Sebuah desa kecil…

Read More

Menteri Pariwisata RI Tertarik Terhadap 40 Objek Wisata Desa di Karo

destinasi wisata desa

topmetro.news – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio mengaku tertarik terhadap 40 objek destinasi wisata desa di Kabupaten Karo. Sehingga perlu dikembangkan secara profesional untuk menarik wisatawan sebagai sumber PAD (Pendapatan Asli Daerah). Hal itu diungkapkan Wishnutama Kusubandio kepada Bupati Karo Terkelin Brahmana SH didampingi Kadis Kesehatan drg Irna Safrina Meliala, Kadis Pariwisata Munarta Ginting, dan Kabid Pengembangan Destinasi…

Read More

Kolonel Lumbanraja: Pasukan Garuda Monusco Kenalkan Kebudayaan Indonesia di Kongo

Pasukan Garuda Monusco

TOPMETRO.NEWS – Pasukan Garuda Monusco Satuan Tugas (Satgas) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXXIX-B Rapid Deployable Battalion (RDB) Mission del Organisation des Nations Unies pour La Stabilisation en République Démocratique du Congo (Monusco), dibawah Kolonel Inf Daniel Lumbanraja sebagai Dansatgas memperkenalkan kebudayaan Indonesia di Pantai Kalemie Propinsi Tanganyika, Republik Demokratik Kongo, Senin (17/2/2020). Pasukan Garuda Monusco Saksikan Film Dokumenter Kegiatan ini…

Read More

Kepulauan Banyak Aceh Singkil Suguhkan Wisata Religi Makam Korban Tsunami

Kepulauan Banyak Aceh Singkil

topmetro.news – Selain menyuguhkan kecantikan karang dan lautnya, wisata Kepulauan Banyak Aceh Singkil juga menyediakan wisata religi. Wisata itu berupa peringatan kepada korban Tsunami Aceh pada tahun 2004 silam. Wisata itu sekaligus sebagai pengingat dahsyatnya gelombang pasang tsunami yang meluluhlantakkan Bumi Serambi Mekkah Aceh pada 2004 silam, yang terpusat di Kota Banda Aceh dan mengakibatkan ribuan nyawa melayang serta meratakan…

Read More

Garuda Stop Penerbangan Sementara ke dan dari Cina

Garuda Stop Penerbangan

TOPMETRO.NEWS – Maskapai Garuda stop penerbangan ke dan dari Cina. Namun kebijakan ini bersifat sementara menyusul peningkatan skala epidemik virus corona dan status darurat global yang ditetapkan WHO. Hal ini pun merespons kebijakan pemerintah terkait penundaan sementara layanan penerbangan dari dan menuju China yang akan mulai diberlakukan Rabu, 5 Februari 2020 pukul 00.00 hingga waktu yang tak bisa ditentukan. Garuda…

Read More

Ratusan Wisatawan asal Tiongkok Dipulangkan ke Negara Asal via Batam

Wisatawan asal Tiongkok

TOPMETRO.NEWS – Wisatawan asal Tiongkok berjumlah ratusan orang terpaksa dipulangkan ke negara asalnya lewat bandara Batam. Direktur Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim Batam, Suwarso, membenarkan sedikitnya 127 wisatawan asal Tiongkok China dipulangkan ke negaranya lewat Bandara Hang Nadim, Kepulauan Riau, Selasa (28/1/2020). Wisatawan asal Tiongkok Terpaksa Dipulangkan “Ini hari kedua. Kemarin (Senin,27/1/2020, red) ada 145 orang dan hari ini…

Read More

Desa Unik, Pilih Calon Suami, Anak Gadis Berhubungan Intim dengan Banyak Pria

Pilih calon suami2

TOPMETRO.NEWS – Pilih calon suami, si anak gadis disiapkan gubuk untuk berhubungan intim dengan banyak pria. Ini bukan hoaks, tapi begitulah yang terjadi di sebuah desa unik bernama Krueng di Kamboja yang punya budaya unik. Di desa ini, setiap anak gadis dibuatkan orangtuanya sebuah gubuk, yang disebut gubuk cinta. Ya, sesuai namanya, sang gadis akan menjadikan gubuk ini jadi lokasi…

Read More